Daily Archives: August 24, 2020

FIK UNP sukses gelar Webinar 2 Series Via zoom dan live streaming youtube

Panitia Webinar 2 Series di Ruang Sidang Rektor

Panitia Webinar 2 Series di Ruang Sidang Rektor

Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang sukses melaksanakan webinar 2 series Olahraga Nasional dengan via zoom  dan live streaming youtube pada hari Senin, 24 Agustus 2020 yang dimulai pada pukul 09.00 WIB hingga 12.00 WIB. Dengan webinar bertema “Akselerasi Pembinaan Olahraga Prestasi Era New Normal” ini mampu menarik antusias 1444 peserta dari berbagai universitas, sekolah dan instansi yang mengikuti kegiatan webinar ini. Acara di buka secara resmi oleh Rektor Universitas Negeri Padang, Prof. Ganefri, Phd.

Tujuan dari webinar ini memberikan pengetahuan kepada peserta webinar tentang pembinaan atlet prestasi dalam masa new normal, memberikan pertimbangan kepada pelatih terhadap peningkatan program latihan dalam masa new normal, menjadikan ilmu keolahragaan sebagai dasar ilmiah dalam penyusunan pembinaan atlet sacara komprehensif dan

FIK adakan Workshop Penulisan PKM 5 Bidang Melalui Daring

Peserta PKM 5 bidangBidang kemahasiswaan Fakultas Ilmu Keolahragaan kembali mengadakan kegiatan, yaitu Workshop Penulisan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 5 Bidang yang merupakan program kerja bidang III. Kegiatan kemahasiswaan ini dilakukan dalam kondisi New Normal yang berlangsung melalui Daring.Tema yang diangkat dalam kegiatan ini adalah “Meraih Prestasi Melalui Karya”.

PKM dilaksanakan dalam rangka mempersiapkan diri mahasiswa menjadi pemimpin yang cendekiawan, wirausahawan mandiri dan arif, mahasiswa diberi peluang untuk mengimplementasikan kemampuan, keahlian, sikap, tanggungjawab, membangun kerjasama tim maupun mengembangkan kemandirian melalui kegiatan yang kreatif dalam bidang ilmu yang