Timnas Indonesia Juara Asean Boys U-19 Championship 2024
Sukses tim nasional Indonesia U-19 tidak terlepas dari peran penting Pelatih Fisik Tim Nasional Indonesia, Dosen Departemen Kepelatihan Dr. Alex Aldha Yudi, M. Pd yang dipercaya pada skuad U-19 dimulai sejak Desember 2023 telah mengikuti pemusatan latihan…
Fakultas Ilmu Keolahragaan UNP Sambut Hangat Peneliti ISBI Bandung untuk Eksplorasi Seni dan Psikologi dalam Pencak Silat
Pada hari Rabu, 24 Juli 2024, Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang (UNP) menyambut dengan hangat kunjungan dari tim peneliti Institut Seni Budaya Indonesia Bandung (ISBI Bandung). Kunjungan ini bertujuan untuk menggali lebih dalam tentang seni dan…
Putra Bukittinggi Meraih Gelar Dr di Bidang Ilmu Keolahragaan
Padang, 24 Juli 2024 – Ilham, Dosen di Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang (UNP), Meraih capaian luar biasa setelah berhasil meraih gelar Doktor dalam bidangnya Ilmu Keolahragaan. Ilham berhasil menyelesaikan studinya dengan disertasi berjudul “Pengembangan Rangkaian…
Mahasiswa Departemen Kepelatihan menjadi Wasit Nasional Soft Tenis
Selain sebagai pelatih di cabang olahraga mahasiswa departemen kepelatihan juga dapat turut serta menjadi bagian dari pertandingan sesuai dengan profesi yang telah diatur dalam Undang-Undang Keolahragaan Tahun 2022 wasit merupakan komponen stakeholder penting dalam olahraga. Selain itu…
SIMULASI MANDIRI VISITASI FIBAA FIK UNP
FIK UNP pada hari Rabu, 17 Juli menyelenggarakan simulasi FIBAA. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka persiapan visitasi FIBAA Fakultas Ilmu Keolahragaan pada Cluster 1 yang akan dilakukan pada tanggal 6-8 Agustus 2024 untuk memperoleh akreditasi FiBAA yg…
Prestasi Kembali Tercipta di Cabang Olahraga Softtenis
Fikratuz Zakiah kembali menorehkan prestasi pada cabang olahraga softtenis setelah berhasil meraih medali perunggu (peringkat 3) nomor pertandingan Ganda Campuran (mix double) pada kejuaraan nasional softtenis yang digelar di hotel borobudur Jakarta 11-13 Juli 2024. Fikratuz Zakiah…
Rektor Universitas Negeri Padang memberikan ucapan secara langsung Pada Rio peraih 2 medali perak sepaktakraw
Senin 8 Juli 2024 bertempat di ruang rektor lantai 4 rektorat UNP Dr. Ir Krismadinata, S. T., M. T didampingi direktur Kemahahasiswaan dan Alumni Dr. Asep Sujana Wahyuri, M. Pd. Menyambut kedatangan Rio Zulia Wandra mahasiswa Departemen…
Prestasi Gemilang Mahasiswa FIK UNP di ASEAN University Games 2024
Riyo, mahasiswa Pendidikan Olahraga FIK UNP di ASEAN University berhasil meraih 2 medali perak pada cabang Olahraga sepaktakraw. Prestasi ini menjadi sebuah catatan gemilang yang ditorehkan Riyo dan menjadi kebanggan bagi Fakultas Ilmu Keolahragaan. Dekan Fakultas Ilmu…
Fakultas Ilmu Keolahragaan Menjadi Pilihan untuk Pelaksanaan Kejuaraan Atletik Tingkat Provinsi Tahun 2024
Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Sumatera Barat melaksanakan kegiatan kejuaraan Atletik tingkat Provinsi Usia 16 dan 18 tahun. Pelaksanaan kegiatan tersebut dilaksanakan selama dua hari yaitu tanggal 4 dan 5 Juli 2024 yang bertempat di Fakultas Ilmu…
Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Padang (UNP) menjalin kerja sama dengan jurnal internasional bereputasi terindex scopus Q1
Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Padang (UNP) menjalin kerja sama dengan jurnal internasional bereputasi terindex scopus Q1 dengan persentil 78% (Jurnal Retos). Kerjasama ini dilakukan melalui kegiatan The 8th International Conference of Sport Science Health and…