Visi, Misi dan Tujuan FIK

Visi :

Menjadi salah satu Fakultas unggul,  Bermartabat,  dan berdaya saing global pada Bidang Pendidikan Jasmani, Kepelatihan, dan Ilmu  Keolahragaan .

Misi :

  1. Menyelenggarakan pendidikan yang unggul dan berkualitas dan bereputasi  di bidang Pendidikan Jasmani, Pendidikan Kepelatihan, dan Ilmu Keolahragaan
  2. Melaksanakan riset inovatif untuk menghasilkan publikasi bereputasi international  dalam bidang Keolahragaan
  3. Menyelenggarakan  Pengabdian kepada  Masyarakat untuk memecahkan permasalahan bidang Ilmu Keolahrgaan dan berkontribusi untuk pembagunan Masyarakat Indonesia dan international  
  4. Menerapkan tata kelola Fakultas yang unggul dan berkualitas, dalam rangka reformasi birokrasi.
  5. Mengembangkan kerjasama tingkat lokal, nasional, dan internasional.

Tujuan :

    • Menghasilkan  pendidikan yang unggul dan berkualitas dan bereputasi  di bidang Pendidikan Jasmani, Pendidikan Kepelatihan, dan Ilmu Keolahragaan
    • Menghasilkan  Melaksanakan riset inovatif untuk menghasilkan publikasi bereputasi international  dalam bidang Keolahragaan
    • Menghasilkan   Pengabdian kepada  Masyarakat untuk memecahkan permasalahan bidang Ilmu Keolahrgaan dan berkontribusi untuk pembagunan Masyarakat Indonesia dan international  
    • Menerapkan tata kelola Fakultas yang unggul dan berkualitas, dalam rangka reformasi birokrasi.
    • Mengembangkan kerjasama tingkat lokal, nasional, dan internasional.
    • serta ilmu Pengetahuan dan teknologi keolahragaan.
    • Meningkatnya kapasitas inovasi untuk mendukung Revolusi Industri 4.0 dalam mengatasi permasalahan keolahragaan